Dalam pidato tersebut, Prabowo berbicara di hadapan para tokoh politik, termasuk pimpinan partai, serta pejabat dari lembaga eksekutif dan legislatif. Selain AHY, turut hadir Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka serta sejumlah menteri Kabinet Merah Putih yang memeriahkan acara penutupan kongres tersebut.
Page 2 of 2
Discussion about this post