Ia mengingatkan bahwa semua pihak harus bekerja cepat, tepat, dan menyeluruh dalam setiap tahap penanganan.
Kehadiran Presiden di lokasi banjir menunjukkan koordinasi serius pemerintah lintas kementerian, dengan tujuan utama melindungi keselamatan dan memulihkan kehidupan masyarakat secepat mungkin.(*)
Page 2 of 2















































Discussion about this post