Sensor baru ini juga dikabarkan akan dilengkapi dengan analog-to-digital converter atau ADC yang terintegrasi langsung pada setiap piksel.
Keberadaan ADC tertanam ini memungkinkan proses pengambilan gambar berlangsung lebih cepat dan efisien.
Samsung bukan satu-satunya pemain yang mengincar adopsi global shutter di ponsel pintar.
Apple juga dilaporkan tengah mendorong pengembangan teknologi serupa untuk diterapkan pada iPhone generasi berikutnya.(*)
Page 2 of 2














































Discussion about this post